Implementasi Sumur Resapan untuk Meningkatkan Drainase Perumahan Dirgantara Permai

Henri Siswanto, Pranoto Pranoto, Bambang Supriyanto, Bambang Djatmiko, Boedi Rahardjo

Abstract

Many housing estates experience drainage problems, as a result of these drainage problems can be in the form of unpleasant odors, dirty and can be a medium for mosquitoes to grow. This also happened in the housing of Dirgantara Permai, Malang City. One of the efforts that can be done is improving drainage by building infiltration wells. Infiltration wells are implemented in the form of infiltration wells designed with the ability to absorb water according to local soil conditions. The results obtained from the implementation of infiltration wells are the better the drainage environment, the environment is cleaner and there is no bad smell.

ABSTRAK

Banyak Perumahan mengalami permasalahan drainase, akibat dari permasalahan drainase ini dapat berupa bau tidak sedap, kotor dan dapat menjadi media berkembangnya nyamuk. Hal ini juga terjadi di Perumahan Dirgantara Permai Kota Malang. Salah satu usaha yang dapat dilakukan adalah perbaikan drainase dengan pembangunan sumur resapan. Tujuan pengabdian ini adalah mengimplementasikan sumur resapan untuk meningkatkan drainase lingkungan. Sumur resapan yang diimplementasikan berupa sumur resapan yang didesain dengan kemampuan meresapkan air sesuai kondisi tanah setempat. Hasil didapat dari implementasi sumur resapan adalah lingkungan semakin baik drainasenya, lingkungan lebih bersih dan tidak ada bau tidak sedap.

Keywords

drainage; infiltration wells; residential

Full Text:

PDF

References

H. B. Anriani, A. Arifin, H. Halim, R. Zainuddin, and A. M. Iskandar, “Bencana Banjir dan Kebijakan Pembangunan Perumahan Di Kota Makassar,” Talent. Conf. Ser. Local Wisdom, Soc. Arts, vol. 2, no. 1, pp. 1–7, 2019.

Eldi, “Analisis Penyebab Banjir di DKI Jakarta,” Pendidikan, J. Dan, Lingkung. Berkelanjutan, Pembang., vol. 22, pp. 50–60, 2021.

Y. Subhy, “Analisis Sistem Drainase Perumahan di Jalan Dmai Kota Samarinda,” J. Kacapuri, vol. 4, no. 1, pp. 201–212, 2021.

F. Zulkarnain and I. Dewi, “PKM Pembuatan Saluran Drainase Dusun Ii Jln Inpres Desa Tanjung Gusta Untuk Mengatasi Banjir,” J. PRODIKMAS Has. Pengabdi. Kpd. Masy., vol. 5, pp. 1–5, 2020.

T. Rahayu, “Analisis Sistem Drainase Untuk Menanggulangi Banjir Kawasan Jalan Meranti Belakang Plaza Medan Fair,” Bul. Utama Tek., vol. 15, no. 1, 2019.

M. Taufik, A. Setiawan, and I. Prasetiyo, “Analisis Sistem Drainase Untuk Mengatasi Banjir (Studi Kasus di Kecamatan Alian Kebumen),” SURYA BETON-Fakultas Tek., vol. 4, pp. 17–24, 2020.

R. Harahap, K. Jeumpa, and E. M. Silitonga, “Drainase Pemukiman: Prinsip Dasar & Aplikasinya,” p. 146, 2020.

M. Scholz, “Sustainable drainage systems,” Water (Switzerland), vol. 7, no. 5, pp. 2272–2274, 2015.

A. Nabila Jifa, A. Rachmansyah, and A. Afandhi, “Analysis of Infiltration Well Dimensional in Kedungkandang District, Malang City, Indonesia,” J. Pembang. dan Alam Lestari, vol. 9, no. 1, pp. 33–38, 2018.

T. I. Putri, E. R. Syofyan, R. Herdianto, and P. A. Lubis, “Pengendalian Run-Off Dengan Sumur Resapan Di Kawasan Kampus Universitas Andalas Limau Manis Kota Padang (Studi Kasus Politeknik Negeri Padang),” J. Ilm. Poli Rekayasa, vol. 15, no. 1, p. 65, 2019.

L. Bahunta and R. S. B. Waspodo, “Rancangan Sumur Resapan Air Hujan sebagai Upaya Pengurangan,” J. Tek. Sipil dan Lingkung., vol. 04, no. 01, pp. 37–48, 2019.

W. Bunganaen, T. M. Sir, and C. Penna, “Pemanfaatan Sumur Resapan Untuk Meminimalisir Genangan Di Sekitar Jalan Cak Doko,” J. Tek. Sipil, vol. 5, no. 1, pp. 67–78, 2016.

J. Utomo Dwi Hatmoko et al., “Pembuatan Sumur Resapan Sebagai Upaya Peningkatan Cadangan Air Tanah Dan Pengendalian Banjir Di Kecamatan Tembalang,” J. Pasopati, vol. 3, no. I, p. 6, 2021.

N. S. Rizal, K. Iqbal, and M. Abduh, “Kajian Pembuatan Sumur Resapan Untuk Penanggulangan Genangan Air di Kawasan Kampus,” Sensei 2017, pp. 7–13, 2017.

T. S. H. Adinda Hernani, Bambang Rahadi, “Rancangan Sumur Resapan Di Universitas Brawijaya Malang Design Of Infiltration Wells At Brawijaya University Malang,” J. Sumbersaya Alam dan Lingkung., pp. 1–7, 2014.

K. Iriani and A. Gunawan, “artikel-2 PERENCANAAN SUMUR RESAPAN AIR HUJAN,” vol. 5, no. 1, pp. 9–22, 2013.

F. Rumayar, “Rancangan Sumur Resapan Air Hujan Sebagai Salah Satu Usaha Konservasi Air Tanah Di Perumahan Puri Alfa Mas Winangun Atas Kecamatan Pineleng,” J. Sipil Statik, vol. 7, no. 10, pp. 1337–1343, 2019.

Abstract - Print this article - Indexing metadata - How to cite item - Finding References - Email this article (Login required) - Email the author (Login required)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.