ANALISIS PERBANDINGAN RASIO ROA DAN NPL ANTARA PT BANK BRI DAN PT BANK BRI SYARIAH

Ariadi Gusman, Ismet Ismatullah, Tina Kartini

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perbedaan kinerja NPL dan ROA pada PT Bank BRI Tbk dan PTBank BRI Syariah Tbk periode 2015-2019. Penelitian ini menggunakan penelitian deskriptif dengan menggunakan data yang diperoleh dari web bursa efek dan situs web PT Bank BRI Syariah. Metode analisis data yang digunakan adalah metode time series dan pendekatan cross sectional. Hasil dari penelitian tersebut diketahui bahwa kinerja NPL PT Bank BRI lebih baik dari NPF PT Bank BRI Syariah walaupun NPL PT Bank BRI selalu mengalami kenaikan. Kinerja ROA PT Bank BRI lebih baik dari PT BRI Syariah walaupun kedua Bank tersebut mengalami penurunan tetapi PT Bank BRI lebih baik dalam memanfaatkan asetnya untuk mendapatkan laba sebesar-besarnya.

Keywords

NPL, NPF, ROA, Bank Syariah dan Bank Konvensional

Full Text:

PDF

References

Baridwan. 2000. Intermadiate Accounting, Edisi Ketujuh, Cetakan kelima, BPFE Universitas Gajah Mada, Yogyakarta.

Dendawijaya. 2009. Manajemen Perbankan, Edisi Kedua, Cetakan Kedua. Ghalia Indonesia. Jakarta.

Gitosudarmo, Indriyo dan Basri. 2002. Manajemen Keuangan, Edisi Keempat, BPFE Universitas Gajah Mada, Yogyakarta.

Husnan, Suad dan Pudjiastuti. 2002. Dasar-dasar Manajemen Keuangan, Edisi Ketiga, UPP AMP Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN, Yogyakarta.

Irawati. 2006. Manajemen keuangan, Cetakan Pertama, Pustaka. Bandung.

Ismail. 2009. Akuntansi Bank: Teori dan Aplikasi Dalam Rupiah, Edisi Pertama, Cetakan ke 2, Prenada Media Group. Jakarta.

Johnson, Robert W. 2000. Financial Management, Sevent Edition, Boston, Allyn and Bacon Inc.

Kasmir. 2004. Pemasaran Bank, Edisi Pertama Cetakan Kedua. Kencana. Jakarta. Kasmir. 2008. Manajemen Perbankan, Edisi Revisi. PT. Raja Grafindo Persada.Jakarta.

Kuncoro, Mudrajad dan Suhardjono. 2002. Manajemen Perbankan: Teori dan Aplikasi. BPFE, Yogyakarta.

Lapoliwa, dan Kuswandi, Daniel. 2000. Akuntansi Perbankan, Jilid Satu, Edisi Kelima, Institut Bankir Indonesia, Jakarta.

Mahmoeddin. 2002. Melacak Kredit Bermasalah, Sinar Harapan. Jakarta.

Mawardi. 2005. Analisis Faktor-faktor yang Mempengaruhi Kinerja Keuangan bank Umum di Indonesia (Studi Kasus Pada Bank Umum dengan Total Asset Kurang Dari 1 Trilyun). Jurnal Bisnis Strategi Vol.14 No. 1, Juli, pp.83-94.

Munawir. 2004. Akuntansi Keuangan dan Manajemen, BPFE Yogyakarta.

Ponco. 2008 . Analisis Pengaruh CAR, NPL, BOPO, NIM dan LDR Terhadap ROA (Studi Kasus Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2004-2007). Universitas Diponegoro, Semarang. http://eprints.undip.ac.id. Di akses pada Tanggal 01 Mei 2013.

Prastowo. 2000. Analisis laporan Keuangan: Konsep dan Aplikasi, Edisi Kedua, Cetakan Pertama, UPP AMP Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YKPN, Yogyakarta.

Priyatno. 2013. Mandiri Belajar Analisis Data Dengan SPSS, Cetakan Pertama, Mediakom, Yogyakarta.

Rivai, Veithzal; Viethzal, Andria Permata dan Indroes,Ferry, N. 2007. Bank and Financial Indtitution Management, Conventional and Sharia System. PT. Rajagrafindo Persada. Jakarta

Sabardi. 2001. Manajemen Keuangan, Jilid Pertama, Edisi Ketujuh, Cetakan Kedua, Penerbit AMP YKPN, Yogyakarta.

Samosir, Agunan. 2003. Analisis Kinerja Bank Mandiri Setelah Merger dan Sebagai Bank Rekapitulasi. Kajian Ekonomi dan Keuangan, Vol. 7, No. 1.

Sawir, Agnes. 2005. Analisis kinerja Keuangan dan Perencanaan Keuangan Perusahaan, Cetakan Pertama, PT. Groupdia Pustaka Utama. Jakarta.

Simorangkir. 2000. Pengantar Lembaga Keuangan Bank dan Non Bank, Ghalia Indonesia, Jakarta.

Sudarini. 2005, ”Penggunaan Rasio Keuangan dalam Memprediksi Laba Pada MasaYang Akan Datang (Studi Kasus di Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di Bursa Efek Jakarta”, Jurnal Akuntansi & Manajemen, Vol, XVI, No.3, Desember, Hal 195-207.

Usman. 2003. Analisis Rasio Keuangan dalam Memprediksi Perubahan Laba pada Bank-bank di Indonesia. Jurnal Media Riset dan Manajemen. Vol.3 No.1

Van Horne, James C. dan Wachowicz Jr, John M. 2000. Fundamentals of Financial management, New Jersey: Prentice Hall Inc.

Weston, J. Fred dan Brigham, Eugene F. 2001. Manajemen Keuangan, terjemahan Dodo Suharto, Jilid Pertama, Edisi Kedelapan, Cetakan Pertama, Erlangga. Jakarta.

Abstract - Print this article - Indexing metadata - How to cite item - Finding References - Email this article (Login required) - Email the author (Login required)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.