INOVASI PELAYANAN PUBLIK MENUJU SMART CITY MADANI DI KECAMATAN BUKIT RAYA KOTA PEKANBARU

Niken Putri Salsabila, Mayarni Mayarni

Abstract

Pada dewasa ini, zaman digitalisasi sangat diperlukan bagi pemerintah terutama dalam hal pelayanan publik. Kota Pekanbaru untuk mewujudkan smart city madani mengharuskan pemerintah untuk menciptakan inovasi pada bidang pelayanan publik agar dapat memberikan pelayanan yang transparan, akuntabel dan dapat diakses oleh seluruh masyarakat. Kecamatan Bukit Raya merupakan salah satu kecamatan yang telah menciptakan inovasi pelayanan publik dengan memanfaatkan teknologi di zaman digitalisasi ini. Program pelayanan tersebut berupa Sistem Pelayanan Terpadu (SIPADU), Elektronik menyapa (E-SAPA), Pembangunan Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Rukun Warga (PMBRW), Pelayanan antar-jemput, dan Orang tua Asuh. Tujuan pada penelitian ini untuk mengetahui bagaimana inovasi pelayanan publik yang ada di Kecamatan Bukit Raya Kota Pekanbaru. Penelitian ini menggunakan teori inovasi Rogers berrdasarkan pada lima indikator yaitu keuntungan relatif, kesesuaian, kerumitan, kemungkinan coba, dan kemudahan diamati. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi. Hasil pada penelitian ini adalah inovasi pelayanan publik belum berjalan secara maksimal tetapi sudah menjadikan pelayanan menjadi efektif dan efisien

Abstract: Today, the age of digitalization is indispensable for the government, especially in terms of public services. Pekanbaru city to realize smart city madani requires the government to create innovations in the field of public services in order to provide services that are transparent, accountable and accessible to the entire community. Bukit Raya subdistrict is one of the sub-districts that has created public service innovations by utilizing technology in this digitalization era. The service program is in the form of Integrated Service System (SIPADU), Electronic greeting (E-SAPA), Community Empowerment Development Based on Rukun Warga (PMBRW), Shuttle Service, and Foster Parents. This research aims to find out how public service innovations exist in Bukit Raya Subdistrict pekanbaru city.This study uses Rogers' theory of innovation through five indicators namely relative advantage, compability, complexity, triability, and observability. The research method used in this study is descriptive qualitative with data collection techniques in the form of observation, interview, and documentation. The results of the research show that public service innovation has not been running to the maximum but has made the service effective and efficient


Keywords

E-Government, Inovasi, Pelayanan Publik

Full Text:

PDF

References

Adianto, Darwin, M., & Susetiawan. (2018). Proses Adopsi Inovasi Lokal Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat di Kawasan Minapolitan Desa Koto Mesjid Provinsi Riau. Sosio Konsepsia, 7(2), 1–30.

Arikunto. (2010). Prosedur Penelitian: Suatu Pendekatan Praktek. Rineka Cipta.

AW Lestari, dkk. (2021). Describes how public service innovations on population and civil registration services in East Java, Indonesia. Jurnal Public Administration and Regional Development. Terbitan 11(35-51)

Bekkers, V., & Tummers, L. (2018). Innovation in the public sector: Towards an open and collaborative approach. International Review of Administrative Sciences, 84(2), 209–213.

Budiati, A. (2010). Improving E- government Implementation in Indonesia to Enhance the Government’s Capacity to Serve. Monash University.

Creswell, J. W. (2016). Research Design Pendekatan Kualitatif, Kuantitatif, dan Mixed. Pustaka Belajar.

Mayarni, Meilani, N. L., & Zulkarnaini. (2018). Kualitas Pelayanan Publik Bagi Kaum Difabel. Jurnal Kebijakan Publik, 9(1–68), 11–18.

Sugiyono. (2011). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Alfabeta.

Sugiyono. (2017). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Alfabeta.

Wuri, R. P. (2016). Inovasi Pelayanan One Stop Service (Studi Peningkatan Kualitas Pelayanan Paspor di Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Surabaya). Jurnal Kebijakan Dan Manajemen Publik, 4, 1–7.

Abstract - Print this article - Indexing metadata - How to cite item - Finding References Review policy - Email this article (Login required) - Email the author (Login required)

Refbacks

  • There are currently no refbacks.